KELAS ONLINE SKETCHUP 3D & 2D UNTUK ARSITEK /DESAINER INTERIOR
Di kelas kursus ini, siswa akan belajar bagaimana cara modeling 3 dimensi untuk proyek arsitektur maupun desain interior menggunakan aplikasi sketchup untuk kemudian model 3 dimensi tersebut di buat untuk membuat gambar kerja 2 dimensi menggunakan sketchup layout dan menghasilkan output dalam format PDF dan juga untuk membuat animasi presentasi sketchup 3D.
Biaya : Rp 400.000,- (harga normal) , RP. 250.000,- (harga diskon)
Metdoe pembelajaran di kelas online ini, peserta akan masuk ek dalam group telegram sebagai group kelas yang nantinya di setiap pertemuan akan di berikan materi pembelajaran berupa link video yang dapat diakses oleh peserta secara berulang ulang yang mana bila ada hal hal yang belum dipahami , peserta dapat menanyakan langsung ke pengajar melalui group kelas tersebut, dan akan dijelaskan oleh pengajar juga di group tersebut, bisa berupa penjelasan tertulis/audio/ maupun video.
Materi akan di berikan dalam 12 x pertemuan online melalui group (2x dalam seminggu) sehingga peserta memiliki kesempatan untuk mempelajari materi di antara waktu tersebut dan dapat langsung bertanya juga bila ada materi yang belum dipahami.
Setelah materi selesai di berikan secara keseluruhan ( di hari pertemuan ke 12), pengajar tetap akan memberikan waktu untuk peserta memperdalam materi dan menanyakan hal hal tentang materi yang di berikan untuk di tanyakan di dalam group kelas sampai 30 hari setelah pertemuan ke 12, dan setelah itu maka kelas dinyatakan telah selesai dan group kelas akan di bubarkan, namun peserta masih dapat terus mengakses video pembelajarannya.
Materi :
Sketchup
Sketchup layout (pembuatan gambar kerja 2D)
klik untuk DAFTAR/ BERTANYA VIA CHAT
klik untuk kembali ke MENU UTAMA KURSUS